Kecamatan Medan Tuntungan, Medan adalah salah satu dari 21 kecamatan di kota Medan, Sumatra Utara, Indonesia. Kecamatan Medan Tuntungan, Medan berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang di sebelah barat, Medan Johor di timur, Kabupaten Deli Serdang di selatan, dan Medan Selayang di utara.
Pada tahun 2001, kecamatan ini mempunyai penduduk sebesar 65.645 jiwa. Luasnya adalah 20,68 km² dan kepadatan penduduknya adalah 3.174,32 jiwa/km².
Kelurahan
Kecamatan ini mempunyai 9 kelurahan. Mereka adalah:
* Namo Gajah
* Simpang Selayang
* Mangga
* Sido Mulyo
* Tanjung Selamat
* Baru Ladang Bambu
* Kemenangan Tani
* Simalingkar B
Kebanyakan pendapatan penduduk diperoleh sebagai Pegawai Negeri sipil, pegawai swasta dan ada juag yang melakukan jenis usaha secara mandiri.
sumber : wikipedia & Situs Pemko Medan
Minggu, 17 Februari 2008
Daftar Kecamatan Di Kota Medan
Kota Medan dipimpin oleh seorang walikota, yang saat ini dijabat oleh Abdillah (periode 2005-2010). Wilayah Kota Medan kemudian dibagi lagi menjadi 21 kecamatan dan 151 kelurahan.
Kecamatan-kecamatan tersebut adalah:
Kecamatan
* Medan Tuntungan
* Medan Johor
* Medan Amplas
* Medan Denai
* Medan Area
* Medan Kota
* Medan Maimun
* Medan Polonia
* Medan Baru
* Medan Selayang
* Medan Sunggal
* Medan Helvetia
* Medan Petisah
* Medan Barat
* Medan Timur
* Medan Perjuangan
* Medan Tembung
* Medan Deli
* Medan Labuhan
* Medan Marelan
* Medan Belawan
Kecamatan-kecamatan tersebut adalah:
Kecamatan
* Medan Tuntungan
* Medan Johor
* Medan Amplas
* Medan Denai
* Medan Area
* Medan Kota
* Medan Maimun
* Medan Polonia
* Medan Baru
* Medan Selayang
* Medan Sunggal
* Medan Helvetia
* Medan Petisah
* Medan Barat
* Medan Timur
* Medan Perjuangan
* Medan Tembung
* Medan Deli
* Medan Labuhan
* Medan Marelan
* Medan Belawan
Rabu, 08 Agustus 2007
Langganan:
Postingan (Atom)